Dampak Buruk Makan Buah Pisang Berlebihan Bagi Kesehatan

Ilustrasi: Pisang. (Pixabay)

SILAT JABAR- Populasi buah pisang yang banyak membuat kita tak susah untuk mencari keberadaannya.

Buah pisang kerap kali menjadi cemilan sehat atau dibuat sebagai alternatif makanan sehat di kala diet.

Namun tahukah kamu, jika terdapat dampak buruk serta bahaya dalam mengkonsumsi pisang.

Baca Juga: 3 Posisi Tidur ini Baik untuk Kesehatan, Sering Tertidur Dengan Posisi ini?

Ada beberapa dampak bahaya dari mengkonsumsi pisang yang bisa menyerang kesehatan tubuh.

Selengkapnya bisa Anda baca artikel ini sampai akhir dan ketahui bahaya mengkonsumsi pisang.

Dirangkum silatjabar.com dari berbagai sumber pada Kamis, 23 Februari 2023, berikut ini bahaya lain mengkonsumsi pisang.

Baca Juga:Selain Banyak Disukai Orang-Orang ,Ternyata Coklat Hitam Punya Segudang Manfaat loh!

1. Berat Badan Naik

Banyak orang yang mengonsumsi buah saat sedang menjalani program diet dengan berbagai tujuan, salah satu yang paling umum yaitu untuk menurunkan berat badan.

Tetapi, jika kamu memakan pisang secara berlebihan, justru akan memberikan hasil sebaliknya yang tidak sesuai dengan harapanmu, yaitu kenaikan berat badan.

Baca Juga:Manfaat Konsumsi Sayur Asem Bagi Kesehatan, Apa Aja Sih?

Mengutip Eat This, Not That, pisang memiliki kandungan karbohidrat dan kalori tinggi.

Ketika kamu mengonsumsi pisang dalam jumlah sedang memang bisa membantu kamu menurunkan berat badan.

Namun, saat kamu memakan pisang dalam jumlah terlalu banyak, hal ini malah bisa membuat berat badanmu naik, lho!

2. Sembelit

Baca Juga: Banyak yang Gak Tau! Ternyata, Daun Singkil Bisa Sembuhkan Berbagai Penyakit

Menurut Makerere University, pisang mengandung cukup banyak asam tanat.

Meskipun kandungan ini tidak akan banyak berpengaruh dalam dosis kecil, orang-orang yang suka makan pisang dalam jumlah banyak sekaligus mungkin bisa merasakan efek samping.

Baca Juga :  Harus Lebih Teliti! Inilah Beberapa Bahaya Pinjaman Uang di Pinjol